Pangdam Jaya Resmikan Pendopo “Getaran” PPS Betako Merpati Putih Dodiklatpur Rindam Jaya

Kamis, 16 November 2023

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

JAKARTA RAYA – Pangdam Jaya Mayjen TNI Mohamad Hasan yang juga merupakan Ketua Umum PPS Betako Merpati Putih meresmikan Pendopo “Getaran” PPS Betako Merpati Putih Dodiklatpur Rindam Jaya, di Gunung Bunder Kabupaten Bogor. Kamis (16/11/2023). Hal ini merupakan bagian untuk melengkapi sarana latihan seni beladiri.

Peresmian Pendopo “Getaran” PPS Betako Merpati Putih Dodiklatpur Rindam Jaya ditandai dengan penandatanganan prasasti dan pelepasan burung merpati putih serta pemotongan pita oleh Pangdam Jaya, yang disaksikan langsung ahli waris PPS Betako Merpati Putih dan Dewan Guru, serta para pejabat Kodam Jaya dan para pengurus PPS Betako Merpati Putih.

Baca Juga :  Pangdam Jaya tinjau Gelaran Pesta Rakyat HUT TNI Ke-79 disilang Monas

Acara peresmian Pendopo “Getaran” PPS Betako Merpati Putih Dodiklatpur Rindam Jaya, diawali dengan sambutan Dewan Guru Mas Sunarjo, dilanjutkan sambutan Ahli Waris Nehemia Budi Setiawan.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Pangdam Jaya Mayjen TNI Mohamad Hasan Mengatakan, dibangunnya pendopo ini sebagai cikal bakal untuk memudahkan berlatih, menambah semangat anggota dan motivasi serta amanah perguruan untuk bersama-sama menjalankan dan mengembangkan perguruan Merpati Putih dengan sebaik-baiknya.

“Selain itu, sebagai salah satu upaya untuk terus meningkatkan dan mengembangkan perguruan, menaikkan harkat martabat Perguruan Merpati Putih agar lebih baik dan banyak dikenal masyarakat luas dan juga merupakan bagian dari promosi perguruan Merpati Putih”, ujar Pangdam.

Baca Juga :  Cukup Transaksi Pakai PLN Mobile, Ribuan Pelanggan Dapat Sembako Murah

Acara diakhiri dengan penanaman pohon oleh Pangdam Jaya selaku Ketua Umum PPS Betako Merpati Putih, diikuti oleh Ahli Waris dan Dewan Guru serta Danrindam Jaya.

Turut hadir dalam acara, Para Pejabat Utama Kodam Jaya, Merpati Putih Mabes Polri Brigjen Pol Golkar Pangarso, Ahli Waris Nehemia Budi Setiawan dan Dewan Guru Mas Sunarjo, Mas Daligan, Mas Suci, serta Perwakilan MP Bali Mas Cokorda, MP Jabar, Pengurus Pusat dan Daerah.(hab)

Penulis : Hadits Abdillah

Editor : Hadits Abdillah

Berita Terkait

Tanpa Mengorbankan Masa Depan, Pemerintah Lakukan Efisiensi APBN yang Ramah Pendidikan
Menkop Ajak Muslimat NU Ciptakan Pemerataan Ekonomi Umat Melalui Koperasi
PLN UID Jakarta Raya dan Tempo Media Group Kolaborasi Dukung UMKM Lokal
Ancam Harga Gabah Tak Boleh Lebih dari Rp6.500 Per Kg, Prabowo: Kalau Tak Mau Tutup Saja, Negara Ambil Alih
Gas LPG 3 Kg Kini Boleh Dijual Pengecer, Skemanya Berubah Jadi Sub-Pangkalan, Ini Penjelasannya
Menpar Widiyanti Bertemu UKP RI Raffi Ahmad Bahas Program Kolaborasi Promosikan Pariwisata
Banjir Kepung Jakarta, Kinerja Plt Kadis SDA Dipertanyakan
Polsek Ciputat Timur Dukung Program Pemberian Makanan Bergizi Gratis untuk Anak Sekolah
Berita ini 130 kali dibaca

Berita Terkait

Jumat, 14 Februari 2025 - 13:42 WIB

Tanpa Mengorbankan Masa Depan, Pemerintah Lakukan Efisiensi APBN yang Ramah Pendidikan

Kamis, 6 Februari 2025 - 10:27 WIB

PLN UID Jakarta Raya dan Tempo Media Group Kolaborasi Dukung UMKM Lokal

Rabu, 5 Februari 2025 - 11:25 WIB

Ancam Harga Gabah Tak Boleh Lebih dari Rp6.500 Per Kg, Prabowo: Kalau Tak Mau Tutup Saja, Negara Ambil Alih

Selasa, 4 Februari 2025 - 17:28 WIB

Gas LPG 3 Kg Kini Boleh Dijual Pengecer, Skemanya Berubah Jadi Sub-Pangkalan, Ini Penjelasannya

Minggu, 2 Februari 2025 - 11:48 WIB

Menpar Widiyanti Bertemu UKP RI Raffi Ahmad Bahas Program Kolaborasi Promosikan Pariwisata

Berita Terbaru