Kasal Laksanakan Courtesy Call Kepada Chief of Navy Royal Australian Navy

Senin, 11 September 2023

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Kunjungan Kepala Staf Angkatan Laut (Kasal) Laksamana TNI Muhammad Ali ke Chief of Navy Royal Australian Navy (RAN) Vice Admiral (VADM) Mark Hammond di Russel Office.

Kunjungan Kepala Staf Angkatan Laut (Kasal) Laksamana TNI Muhammad Ali ke Chief of Navy Royal Australian Navy (RAN) Vice Admiral (VADM) Mark Hammond di Russel Office.

JAKARTA RAYA – Kepala Staf Angkatan Laut (Kasal) Laksamana TNI Muhammad Ali melaksanakan kunjungan kehormatan kepada Chief of Navy Royal Australian Navy (RAN) Vice Admiral (VADM) Mark Hammond di Russel Office, Kamis, (31/8/2023).

Pada kegiatan tersebut, Laksamana TNI Muhammad Ali dan VADM Mark Hammond mendiskusikan beberapa topik pembicaraan kerjasama, yang mana dianggap sebagai landasan dan kesepahaman bersama dalam meningkatkan dan memperluas bidang kerjasama antara TNI AL dan RAN. Diskusi ini sebagai tindak lanjut kerjasama yang terjalin sejak lama antar kedua Angkatan Laut ini.

Baca Juga :  Bawaslu RI Siapkan Patroli 1x24 Jam untuk Hindari Serangan Fajar pada Pemilu

Pada kesempatan tersebut, Kasal didampingi Asintel Kasal, Asops Kasal, Staf Khusus Kasal dan Waasrena Kasal melaksanakan kunjungan dan tour facility Maritime Border Command Australia.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Pada saat yang sama, sebagai salah satu bentuk kerjasama dan hubungan diplomasi yang terjalin harmonis antara TNI AL dan RAN, di Perairan Indonesia telah dilaksanakan kegiatan latihan Passing Exercise (Passex) antara TNI AL dengan unsur KRI Sultan Hasanuddin (SHD) – 366 dan kapal selam KRI Alugoro (ALG) – 405 terhadap Kapal Selam RAN yaitu HMAS Waller-75.

Baca Juga :  Persiapan Matang Sambut Delegasi Indonesia Sustainability Forum 2024

HMAS Waller-75 merupakan kapal selam Collins class dibangun oleh Australian Submarine Corporation (ASC Pty Ltd), diluncurkan pada tahun 1997 dan memperkuat Angkatan Laut Australia pada tahun 1999.

Kapal selam yang bermarkas di Fleet Base West, Perth, ini setelah melaksanakan latihan juga berkesempatan memberikan penghormatan dengan melaksanakan tabur bunga di lokasi tenggelamnya KRI Nanggala di utara pulau Bali.(hab)

Penulis : Hadits Abdillah

Editor : Hadits Abdillah

Berita Terkait

Langgar Kesepakatan, Kubu Arsjad Tolak Kepengurusan Kadin Versi Anindya Bakrie
KADIN Indonesia Kubu Anindya Bakrie Umumkan Kepengurusan, Raffi Ahmad Jadi Wakil Ketua
Esports Indonesia Semakin Mendunia, Budi Gunawan Dipercaya Kembali Pimpin PB ESI
Guru Besar FEB UI: Pembangunan Infrastruktur Era Jokowi Sudah Dirasakan Manfaatnya
Private Coaching AMANAH Besutan Presiden Jokowi, Eksklusif Bimbing Pemuda Jadi Pebisnis Berkelas
Merlynn Park Hotel Hadirkan “Pesona Batik Indonesia” dalam Peringatan Hari Batik Nasional 2024
Kasus Sidudasek, Barisan Pro Demokrasi Tuding Polisi Kerja Sama dengan Bromocorah
Akademisi UI Soroti Capaian Presiden Jokowi: Menembus Batas, Menghubungkan Negeri
Berita ini 93 kali dibaca

Berita Terkait

Selasa, 8 Oktober 2024 - 14:17 WIB

Langgar Kesepakatan, Kubu Arsjad Tolak Kepengurusan Kadin Versi Anindya Bakrie

Selasa, 8 Oktober 2024 - 13:15 WIB

KADIN Indonesia Kubu Anindya Bakrie Umumkan Kepengurusan, Raffi Ahmad Jadi Wakil Ketua

Senin, 7 Oktober 2024 - 12:00 WIB

Esports Indonesia Semakin Mendunia, Budi Gunawan Dipercaya Kembali Pimpin PB ESI

Sabtu, 5 Oktober 2024 - 13:00 WIB

Guru Besar FEB UI: Pembangunan Infrastruktur Era Jokowi Sudah Dirasakan Manfaatnya

Jumat, 4 Oktober 2024 - 15:44 WIB

Private Coaching AMANAH Besutan Presiden Jokowi, Eksklusif Bimbing Pemuda Jadi Pebisnis Berkelas

Berita Terbaru

Jakarta

Tuntaskan Komposisi AKD, DPRD DKI Gelar Paripurna

Selasa, 8 Okt 2024 - 17:13 WIB