Tips Terhindar dari Serangan Siber, Jangan Asal Klik Link

Kamis, 21 September 2023

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Tips terhindar dari serangan siber

Tips terhindar dari serangan siber

JAKARTA RAYA – Hacker selalu punya cara untuk memangsa korbannya. Seiring dengan kemajuan teknologi, metode serangan yang dilancarkan hacker pun semakin beragam sehingga penting untuk mengetahui tips terhindar dari serangan siber.

Bagi kalian yang kesehariannya berkutat di dunia digital, sebenarnya tak perlu khawatir menjadi korban karena ada beberapa langkah sederhana yang bisa membuat seseorang terlindungi dari seengan hacker. Tips ini bahkan bisa dilakukan oleh awam sekalipun.

Lantas seperti apa tips terhindar dari serangan siber? Nah tanpa berlama-lama lagi, berikut paparannya, sebagaimana disampaikan Regional Vice President Palo Alto Networks ASEAN, Steven Scheurmann pada Kamis (21/9/2023).

Tips terhindar dari serangan siber

1. Pikirkan sebelum mengklik. Jangan pernah mengklik tautan yang disematkan di dalam email, terutama jika keaslian pengirim diragukan.

2. Hati-hati dengan taktik menakut-nakuti. Phisher sering menggunakan taktik menakut-nakuti, mengancam untuk menonaktifkan akun atau menunda layanan hingga informasi baru atau yang diperbarui diberikan.

3. Abaikan email yang terlihat tidak asli. Email palsu biasanya dipersonalisasi dan ditujukan langsung ke individu. Sementara email asli dan otentik dari organisasi politik, keuangan, atau bisnis serupa lainnya, biasanya akan merujuk detail spesifik dari transaksi atau akun tertentu.

Baca Juga :  Epson Tekankan Kepedulian Pada Tujuan Pembangunan Berkelanjutan SDGs

4. Langsung cek ke sumber aslinya. Selalu waspada terhadap email atau SMS yang meminta informasi rahasia, terutama permintaan yang memanfaatkan formulir yang disematkan atau tautan ke situs yang tidak dikenal.

5. Tingkatkan upaya keamanan. Blokir sejak dini potensi serangan agar tidak memasuki jaringan, dengan pendekatan platform otomatis, pencegahan tahap awal, terhadap keamanan siber.

Nah itulah beberapa tips terhindar dari serangan siber. Bagaimana, mudah bukan? Semoga bermanfaat. (hab)

Penulis : Hadits Abdillah

Editor : Hadits Abdillah

Berita Terkait

Epson Raih Penghargaan Good Design Awards 2024 untuk Lima Printer dan Meja Portabel Auto Color Chart Reading
JMSI dan Wamen Kominfo Diskusikan Ancaman Teknologi AI
Airin-Ade Rancang Program Nelayan dengan Dukungan Teknologi Kelautan
Epson Luncurkan Proyektor Karya Anak Bangsa dengan Kualitas Tinggi dan TKDN Tertinggi hingga 53 Persen
Kolaborasi Museum Nasional Indonesia dan Epson Indonesia Hadirkan Pengalaman Visual Baru dalam Pembukaan Kembali Museum
Epson Luncurkan Rangkaian Printer SureColor Terbaru di Indonesia, Ini Spesifikasinya
Gambar Fantastis Gunung Bromo Menang Penghargaan Fotografer Terbaik Asia Tenggara di The Pano Awards
Sewa Jaringan Listrik di RUU EBET, Liberalisasi Terselubung Ala Pemerintah
Berita ini 40 kali dibaca

Berita Terkait

Rabu, 27 November 2024 - 08:25 WIB

Epson Raih Penghargaan Good Design Awards 2024 untuk Lima Printer dan Meja Portabel Auto Color Chart Reading

Rabu, 20 November 2024 - 08:59 WIB

JMSI dan Wamen Kominfo Diskusikan Ancaman Teknologi AI

Selasa, 19 November 2024 - 10:00 WIB

Airin-Ade Rancang Program Nelayan dengan Dukungan Teknologi Kelautan

Senin, 21 Oktober 2024 - 16:25 WIB

Epson Luncurkan Proyektor Karya Anak Bangsa dengan Kualitas Tinggi dan TKDN Tertinggi hingga 53 Persen

Kamis, 17 Oktober 2024 - 16:33 WIB

Kolaborasi Museum Nasional Indonesia dan Epson Indonesia Hadirkan Pengalaman Visual Baru dalam Pembukaan Kembali Museum

Berita Terbaru

ekonomi

Ramai-ramai Menolak PPN 12%

Rabu, 4 Des 2024 - 11:01 WIB